KEBUN KOTA: Kopi Flores & Ruang Jumpa

Berlokasi di pusat kota Labuan Bajo, ruang jumpa untuk beragam aktivitas.

Kopi kami berasal dari kebun komunitas petani di wilayah pegunungan Flores. Ditanam secara alami tanpa pupuk kimia, setiap biji dipetik saat merah sempurna. Kami mengolahnya sendiri pasca-panen untuk menjamin cita rasa Kopi Flores yang unik. Kami menyediakan empat jenis kopi pilihan – Arabika, Yellow Caturra, Juria dan Robusta. Semuanya didapat langsung dari tangan pertama dengan harga layak, bentuk komitmen terhadap relasi bisnis yang berkeadilan sembari menghargai dignitas para petani kopi. Sebagian dari hasil penjualan kopi kami didedikasikan untuk mendukung gerakan sosial di Flores. Nikmati kopi berkualitas sembari mendukung para petani kopi dan transformasi sosial di Flores.
Kopi Berkualitas

Nikmati kopi terbaik dari berbagai daerah di Flores.

Ruang Jumpa

Tempat yang nyaman untuk berkumpul dan beraktivitas bersama teman dan keluarga.

Buku dengan beragam tema, yang bisa diakses bebas

Pojok Baca

Jam Buka

Senin-Minggu: 09.00-23.00 Wita

Dari Instagram Kami

Jalan Cunca Rami, Cowang Dereng Batu Cermin, Labuan Bajo

Alamat

HP/WA: 081234567890, Email: rumahkopi.kebunkota@gmail.com

Kontak